Monday, April 15, 2013

Berbelanja lalu menggunakan sebuah produk telah menjadi prihal keseharian kita. Tak peduli berapa usia dan jenis kelamin atau bahkan suku, kita pasti berbelanja dan atau menggunakan sebuah produk. Hampir setiap aspek kehidupan kita berbuhungan dengan produk, baik yang dihasilkan secara rumahan maupun...

Sunday, April 14, 2013

Mengakrabi Madura kali pertama lewat “Matahari di Atas Gili”, sebuah novel yang cerdas, dalam dan mengharu biru. Lintang Sugiarto sang penulis telah membawa imajinasiku menyelami kehidupan di Madura. Sisi gelap dan sisi terang Madura membaur, menghasilkan pelangi yang indah. Aku orang Palembang tapi...

Waktu terasa gegas hanya di dermaga, selebihnya waktu hanya nisbi, begitulah di Penyalai. Pernah mendengar nama tempat itu ? Iya Penyalai. Ah, kurasa satu dalam seribu saja diantara kita yang mengenal nama itu. Tak ada yang istimewa disitu, hanya waktu yang tak pernah benar-benar eksis. Dari sepotong...

“Tidak dapat ikan mi hari ini,” tatapan anak yang kutaksir tiga belas atau empat belas tahun itu tampak lesu. Ia seret sampan ke tepi, hanya satu dua ikan-ikan kecil yang ia genggam. Sang adik yang menunggu berusaha tetap tersenyum meski kurasakan getir dari matanya. Peristiwa itu kualami di Puntondo,...

Tuesday, April 9, 2013

Kita kadang tak pernah menyadari memiliki cinta, sampai kita kehilangannya. Ada yang menyesali kehilangan cinta, bukan karena kehilangan cinta itu sendiri, melainkan karena tak melakukan apa-apa saat menyadari cinta telah pergi. Aku tak mau menjadi seperti yang terakhir. Sesulit dan sekecil apapun...

Popular Posts